Jumat, 12 April 2013
fakta kopi yang wajib kamu tahu.
kafein berkadar tinggi Tidak selalu yang berasa pahit
Umumnya, orang-orang berasumsi bahwa, semakin pahit kopi itu, semakin tinggi kafeinnya.Tidak, itu fakta yang salah.
Karena kafein bukanlah unsur yang rasanya pahit.
Kopi yang bagus tergantung pada pembakaran dan peracikannya
Apa yang sebenarnya tolak ukur kenikmatan kopi? nominal harganya kah ? atau dari asal mana.. yah, itu semua benar, tetapi yang menjadi acuan penting adalah proses pembakaran . Selama pembakaran, minyak yang tersimpan dalam biji kopi akan keluar. semakin banyak minyak keluar saat pembakaran, semakin kuat cita rasa kopinya . lamanya air berada di bagian dasar adalah acuan munculnya kandungan kafein tergantung.Pembakaran yang makin lama juga menghasilkan kafein makin banyak.
Kafein sebagai pengurang rasa sakit.
Dosis sedang kopi, setara dengan dua cangkir kopi,
mampu meredakan rasa sakit di otot setelah olah raga,
demikian menurut sebuah studi kecil. Tapi lagi-lagi ini hanya berlaku buat mereka yang bukan pecandu kopi.
(sumber: terpercaya )
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar